Kenali Ini dia 6 Risiko Terkena Penyakit Jengger Ayam yang Wajib Kamu Tahu

ilustrasi seorang wanita terkena penyakit jengger ayam Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Risiko saat seseorang terkena penyakit jengger ayam memang tidak main-main, dampaknya cukup signifikan bagi penderitanya loh. Kondiloma akuminata merupakan salah satu infeksi menular seksual yang di sebabkan oleh Human Papillomavirus (HPV). Meskipun gejalanya seringkali ringan, penyakit ini tidak boleh dianggap sepele. Karena risiko berat akan di rasakan oleh penderitamnya dalam jangka panjang. Untuk itu, kali ini uraian berikut akan terkait dengan 6 risiko atau bahaya yang dapat muncul akibat penyakit jengger ayam. 1. Penyulit Kesehatan Reproduksi Jelas, risiko pertama dari penyakit jengger ayam adalah komplikasi pada kesehatan reproduksi, terutama pada wanita. Lesi kutil yang muncul pada alat kelamin dapat mengakibatkan kesulitan selama kehamilan dan persalinan. Risiko penularan pada bayi yang baru lahir juga dapat meningkat dan memerlukan perhatian khusus selama pro...